INFO CANTIKA.COM - Tisu bukan barang sepele. Keberadaannya penting untuk keseharian, mulai dari membersihkan wajah, merapikan makeup yang bleber, sampai lap tangan setelah skincare, dan masih banyak lagi.
Kita membutuh tisu yang lembut, cukup tebal, sehingga tidak gampang sobek, dan tentu harga yang terjangkau. Kalau kamu mencari tisu wajah yang sesuai kebutuhan dan enteng di kantong, cek rekomendasi dari merek berikut ini. Semuanya praktis dan cocok buat kamu yang aktif.
Olaif Daily Soft Facial Tissue (6 Packs x 180 Sheets)
Tisu wajah dengan tekstur lembut dan tidak mudah robek. Cocok buat kamu yang rutin menggunakan tisu setelah cuci muka atau membersihkan makeup. Paket isi 6 boks tisu ini cukup hemat dan bisa diletakkan di berbagai tempat, seperti meja kerja, kamar, mobil, dan lainnya.
GLISSE Tissue Paper Towels 360 Sheets (20 Pack)
Dikirim dalam bentuk karton dan cocok untuk kebutuhan keluarga besar atau kantor kecil. Tisu ini punya permukaan halus dan cukup kuat untuk penggunaan harian. Dengan isi yang banyak, kamu tak perlu beli berulang kali. Praktis dan ekonomis.
MONTISS Facial Tissue Jumbo Pack (1100 Sheets)
Kalau kamu lebih suka satu kemasan jumbo yang tahan lama, MONTISS punya jawabannya. Dengan 2 ply yang tebal dan jumlah lembaran ekstra, tisu ini cocok untuk kamu yang ingin stok tisu banyak dalam satu kali pembelian. Tetap lembut dan tidak kasar di kulit.
Multi Facial Tissue 1000gr x 2 Ply
Tisu serbaguna yang ideal untuk dipakai di rumah, kantor, atau bahkan di mobil. Ukuran besar dan isinya banyak membuat tisu ini menjadi pilihan favorit untuk kamu yang ogah repot bolak-balik membeli tisu. Harganya juga cukup bersahabat untuk kualitas 2 ply.
Clean Plus Facial Tissue 1KG + Bonus Travelpack
Tisu tebal dan lembut yang dikemas dalam ukuran besar dengan tambahan travelpack. Bonusnya bikin kamu tetap bisa membawa tisu ke mana-mana tanpa perlu satu pack besar. Cocok untuk kamu yang aktif, suka bepergian, dan tetap butuh perlindungan higienis setiap saat.
Pilih tisu yang tak hanya hemat, tetapi juga nyaman dipakai buat aktivitas harian. Mulai dari yang cocok untuk wajah sensitif, sampai kemasan jumbo buat stok rumah. Semua produk di atas bisa menjadi pilihan tepat. Tisu juga bagian dari self-care, jadi pastikan kamu pakai yang terbaik.
Jika kamu menyukai artikel di atas, cek barang lainnya di Shopee.