Pemkot Bandung Hadirkan Layanan Darurat dan Persalinan 24 Jam di Puskesmas

2 hours ago 2

Petugas kesehatan memeriksa pasien di ruang layanan darurat Puskesmas Ibrahim Adjie, Bandung, Jawa Barat, Kamis (15/1/2026). Pemerintah Kota Bandung resmi menghadirkan layanan darurat dan persalinan selama 24 jam di Puskesmas Garuda dan Puskesmas Ibrahim Adjie sebagai upaya meningkatkan akses pelayanan kesehatan bagi masyarakat. (FOTO : ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi)

Sejumlah pasien antre untuk menjalani pemeriksaan kesehatan di Puskesmas Ibrahim Adjie, Bandung, Jawa Barat, Kamis (15/1/2026). Pemerintah Kota Bandung resmi menghadirkan layanan darurat dan persalinan selama 24 jam di Puskesmas Garuda dan Puskesmas Ibrahim Adjie sebagai upaya meningkatkan akses pelayanan kesehatan bagi masyarakat. (FOTO : ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi)

Petugas kesehatan merapikan tempat tidur pasien di ruang layanan darurat Puskesmas Ibrahim Adjie, Bandung, Jawa Barat, Kamis (15/1/2026). Pemerintah Kota Bandung resmi menghadirkan layanan darurat dan persalinan selama 24 jam di Puskesmas Garuda dan Puskesmas Ibrahim Adjie sebagai upaya meningkatkan akses pelayanan kesehatan bagi masyarakat. (FOTO : ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi)

inline

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Petugas kesehatan memeriksa pasien di ruang layanan darurat Puskesmas Ibrahim Adjie, Bandung, Jawa Barat, Kamis (15/1/2026).

Pemerintah Kota Bandung resmi menghadirkan layanan darurat dan persalinan selama 24 jam di Puskesmas Garuda dan Puskesmas Ibrahim Adjie sebagai upaya meningkatkan akses pelayanan kesehatan bagi masyarakat.

sumber : Antara Foto

Read Entire Article
International | Nasional | Metropolitan | Kota | Sports | Lifestyle |