4 Hal yang Perlu Dihindari Ketika Bikin Ombre Lips

1 day ago 6

Senin, 06 Januari 2025 - 15:10 WIB

loading...

4 Hal yang Perlu Dihindari...

Siapa disini yang suka tampilan ombre lips? Pastinya banyak ya, para beauty enthusiast yang gemar bereksperimen dengan tren bibir satu ini. Foto/MNC Media

JAKARTA - Siapa disini yang suka tampilan ombre lips ? Pastinya banyak ya, para beauty enthusiast yang gemar bereksperimen dengan tren bibir satu ini. Namun, sering kali ada kesalahan yang membuat hasil ombre lips kurang sempurna, seperti bibir terlihat pecah-pecah hingga pemilihan warna yang kurang tepat.

Untuk hasil ombre lips yang flawless , berikut 4 hal yang perlu kamu hindari:

1. Tidak Ada Persiapan Bibir

Mengabaikan langkah persiapan seperti eksfoliasi dan penggunaan pelembab bibir bisa membuat bibir tampak kering, flaky, bahkan crack. Hasilnya, ombre lips jadi kurang rapi dan tidak menarik. Pastikan bibir kamu dalam kondisi halus dan lembap sebelum mengaplikasikan lip product. Gunakan lip scrub dan lip balm terlebih dahulu untuk bibir yang lebih halus. Jika kamu ingin langsung menggunakan produk bibir tanpa khawatir bibir kering, flaky, atau nge-crack, bisa pakai Soulyu Fluffy Haze Lip Velvet .

2. Salah Memilih Warna

Mengkombinasikan warna lip product yang tidak serasi bisa merusak tampilan ombre lips. Pilih warna yang senada dan mudah dibaurkan. Sebagai tips, gunakan shades nude atau warna terang sebagai base, lalu tambahkan warna yang lebih gelap di tengah untuk menciptakan gradasi yang natural dan estetik. Dengan Soulyu Fluffy Haze Lip Velvet , kamu bisa pakai shades Chestnut dan Almond Rose sebagai base kemudian shades Mauve Berry, Pink Punch, dan Rum Raisin untuk di tengah bibir. Menggunakan Soulyu Fluffy Haze Lip Velvet, kamu akan mendapatkan tampilan bibir dengan fine blur finish yang sempurna.

Baca Juga

Bibir Sering Kering? Ini Dia Penyebab dan Solusinya!

3. Kurang Membaurkan (Blending)

Kurangnya blending bisa membuat garis warna terlihat kaku dan tidak menyatu. Gunakan jari atau kuas lipstik untuk membaurkan warna dengan lembut. Kamu juga bisa mengepaskan bibir (press lips) untuk membantu menciptakan gradasi yang seamless.

4. Menggunakan Terlalu Banyak Produk

Follow WhatsApp Channel SINDOnews untuk Berita Terbaru Setiap Hari

Follow

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!

Baca Berita Terkait Lainnya

Penyanyi Legendaris...

1 menit yang lalu

...

15 menit yang lalu

...

35 menit yang lalu

 Video Kontemplasi...

55 menit yang lalu

4 Hal yang Perlu Dihindari...

1 jam yang lalu

Sinopsis Sinetron Terbelenggu...

1 jam yang lalu

Read Entire Article
International | Nasional | Metropolitan | Kota | Sports | Lifestyle |